Motivasi Pagi

 

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarokatuh

“Tidak akan berputus asa dalam belajar” Dalam belajar selalu ada rintangan, mudah/susah pasti terjadi. Jangan pernah menyerah untuk belajar dan mencari ilmu, selalu ada jalan bagi orang-orang yang ikhlas menjalaninya. Tidak ada manusia yang. Semua manusia pasti akan merasakan lelah, dan putus asa. Namun sebisa mungkin kalian jangan pernah menyerah, karena menyerah tidak ada gunanya. Niatkan hatimu untuk mencari ilmu.

Wassalamu’alaikum warrahmatullahi wabarakatuh 

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

IMG_6856~2

PILKETOS SMEPPASSA PERIODE 2023-2024

Halo Smeppassa 👋🏻   Bagaimana nih kabar kalian semua ?? Tentunya sehat dan baik bukan, okee jadi kali ini Smeppassa mengadakan PILKETOS lohh…..   Yuk simak bersama-sama…   Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMPN 1 PASIRIAN menyelenggarakan pemilihan ketua OSIS periode 2023-2024. Pemilihan ini diadakan sesuai dengan tata cara seperti pemilihan presiden atau kepala daerah

Baca selengkapnya...
IMG_20231127_044218

BERTINDAKLAH DENGAN JUJUR

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.  Haii SMEPPASSA JAWARA.  Bagaimana nih kabarnya? Semoga kita semua sehat selalu ya.  Sebelumnya, apa kalian sudah berperilaku jujur nih? Lalu apa kalian sudah tau apa itu jujur? Mari kita bahas bersama ya.  Jujur adalah sesuatu yang benar-benar terjadi antara perbuatan dan perkataan. Dengan kalian memiliki perilaku jujur, kalian dapat mudah dipercaya oleh

Baca selengkapnya...

Hari ke 3, Latihan Dasar Kepemimpinan Calon Pengurus Osis

Pada hari Sabtu, tanggal 14 Januari tahun 2023 adalah hari ke tiga Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Osis masa bakti 2022/2023 diadakan.   Acara pada hari ke tiga ini adalah, latihan apel untuk serah terima jabatan pengurus OSIS masa bakti 2021/2022 kepada calon pengurus OSIS masa bakti 2022/2023, refleksi peserta LDK, dan penutupan LDK.   Latihan apel pada

Baca selengkapnya...
images

ILMU PENGETAHUAN

  Identitas karya judul.  :Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti penulis. : Muhammad Ahsan dan Sumiyati Penelaah. :Yusuf A.Hasan Penerbit. :pusat kurikulum dan perbukuan,balit bang, Kemendikbud. Halaman. :278 Tahun Terbit. :Cetakan 1:2014,Cetakan 2 :2017. Orientasi Kata dari”Pendidikan Agama Islam”kita sudah tahu apa maksud dari kata pendidikan Agama Islam.Tentu saja mengarah ke sebuah keagamaan,seperti tata-tata cara

Baca selengkapnya...
IMG-20230321-WA0033

GLADI KOTOR DALAM RANGKA HUT SMPN 1 PASIRIAN

GLADI KOTOR – Untuk acara HUT SMP Negeri 1 Pasirian   Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu, Hai guys! Sebelum kita membahas acara atau kegiatan Gladi Kotor, Apa sih Gladi Kotor itu? Ada yang tau? Oke disini saya akan menjelaskan tentang Gladi Kotor; Gladi Kotor adalah Pelatihan umum menjelang pelaksanaan Gladi Bersih (Sebelum memakai kostum yang sebenarnya). Sehingga

Baca selengkapnya...