20230901_091308
LOMBA 17 AGUSTUSAN DI SMEPPASSA

Hallo Smeppassa !!!!!

Bagimana kabar kalian ?? Tentunya baik bukan, kali ini di Smeppassa ada keseruan apa lagi yaa ??
Jadi pada tanggal 1 September 2023 Smeppassa mengadakan lomba dalam rangka 17 agutusan, kira-kira ada lomba apa saja yaa??
Yuk baca bersama-sama

Dalam rangka lomba 17 agustusan kali ini Smeppassa mengadakan lomba estafet putra dan putri, lalu apa saja isi dari lomba estafet tersebut ??

•Lomba estafet : dengan urutan
1. Menarik bola dengan tali (4 orang)
2. Kardus berjalan (3 orang)
3. Tempeh balon (1 orang)
4. Cukurukuk (1 orang)

Pada arena pertama yaitu Menarik bola dengan tali, 4 orang ini memegang tali yang kemudian ditengah-tengah tali tersebut diberi bola kecil dan kemudian berjalan kearah botol, setelah sampai dibotol tersebut, 4 orang ini perlahan meletakan bola kecil tersebut keatas botol yang suda dibuka, lomba ini membutuhkan keseimbangan dan kekompakan.

Lanjut kepada lomba yang kedua adalah lomba kardus berjalan, pada lomba ini masing-masing kelas akan diberi 2 kardus untuk 3 jumlah orang pemain, kardus pertama diinjak oleh pemain dan untuk kardus kedua dilempar kedepan kardus pertama dan kemudian pemain lompat ke kardus kedua, dan begitu selanjutnya.

Pada lomba ketiga yaitu tempeh balon, pemain akan diberikan tempeh diatas kepala masing-masing dan akan diberi 2 balon yang akan dibawa disamping tangan kanan dan kiri.

Pada lomba terakhir adalah lomba cukurukuk, lomba cukurukuk ini sempat viral dimedia sosial.

Setiap kelas bertanding melalui nomor yang sudah diambil oleh setiap perwakilan kelas, dalam 1 pertandingan terdapat 3 kelas yang akan bertanding.

Lomba dimulai dari sekitar pukul 07.00 (setelah doa dan menyanyikan lagu Indonesia Raya dikelas masing-masing) hingga pukul 10.00 WIB.

Panitia kali ini diambil dari OSIS, EVO, DP, dan PMR.

Setiap kelas harus membawa kantong kresek untuk sampah, dan juga diperbolehkan untuk membawa aqua kardus. Dan untuk pakaiannya memakai kaos kelas atau olahraga (sesuai dengan kesepakatan kelas masing-masing).

PENULIS : RITA ARIYANI / 8I

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

PRA-MPLS SMP NEGERI 1 PASIRIAN

Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh Gimana nih kabarnya setelah melewati masa liburan sekolah tahun ajaran baru, pasti seru dan senang kan. Oh iya, udah nggak kerasa ya, sudah tahun ajaran baru aja nih. Ngomong-ngomong soal ajaran baru, pastinya tidak luput dengan siswa baru, teman baru, kelas baru, pengalaman baru, dan MPLS. Apasih MPLS itu?MPLS yaitu singkatan dari

Baca selengkapnya...
IMG-20230622-WA0013

Ketua REMAS 2022/2023 (Irham Nafidad Aulana Muhammadin) SMP NEGERI 1 PASIRIAN…

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh     Hai sobat SMEPPASSA! Kami ada berita terbaru, ingin tahu? Yuk mari kita baca bersama-sama.         Untuk menjadi seorang yang berpotensi tentunya butuh waktu dan proses dahulu agar kedepannya menjadi pemimpin yang berkualitas dan berpengalaman.     Semisal si Irham Nafidad dia ingin aktif dalam keorganisasian REMAS di

Baca selengkapnya...
20230622_204847_0000

KEUTAMAAN IBADAH HAJI

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Hai sobat SMEPPASSA yang semoga selalu di rahmati Allah. Di hari jum’at yang penuh berkah, kali ini kita berbagi sesuatu “Keutamaan Menunaikan Ibadah Haji”. Sebelum itu apa kalian tahu apa itu Ibadah Haji? “Ibadah Haji” adalah mengunjungi atau menziarahi Baitullah (Kakbah) dengan niat beribadah kepada Allah swt. dalam waktu yang telah ditentukan dan

Baca selengkapnya...
IMG_20230212_102505

HUKUM MENUNTUT ILMU

      Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh   APABILA kita memperhatikan isi Al-Qur’an dan Al-hadist , maka terdapatlah beberapa perintah yang mewajibkan bagi setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan , untuk menuntut ilmu, agar mereka tergolong menjadi umat yang cerdas, jauh dari kabut kejahilan dan kebodohan.      Menuntut ilmu artinya Berusaha menghasilkan Segala ilmu ,

Baca selengkapnya...
20230715_080143

PRA MPLS

Assalamualaikum halo smeppassa, bagaimana nih kabarnya?. Kalian tau tidak di smeppassa hari sabtu tanggal 15 di adakannya pra MPLS untuk siswa siswi baru loh. Sebelumnya kalian tau tidak apa sih MPLS itu? Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, juga dikenal sebagai Masa Orientasi Siswa atau Masa Orientasi Peserta Didik Baru, merupakan sebuah kegiatan yang umum dilaksanakan di

Baca selengkapnya...