IMG-20230321-WA0033
GLADI KOTOR DALAM RANGKA HUT SMPN 1 PASIRIAN

GLADI KOTOR – Untuk acara HUT SMP Negeri 1 Pasirian

 

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu, Hai guys!

Sebelum kita membahas acara atau kegiatan Gladi Kotor, Apa sih Gladi Kotor itu? Ada yang tau? Oke disini saya akan menjelaskan tentang Gladi Kotor; Gladi Kotor adalah Pelatihan umum menjelang pelaksanaan Gladi Bersih (Sebelum memakai kostum yang sebenarnya).

Sehingga disinilah segala sesuatunya, mulai dari sarana dan prasarananya dipersiapkan, lalu terkait mempersiapkan siapa saja orang-orang yang terlibat dalam event ini, termasuk juga memberikan gambaran kasar lebih dahulu seperti apa event ini kedepannya.

Gladi Kotor dilaksanakan pada hari Selasa 21 Maret 2023 dimulai dari pukul 02:00 sampai dengan 04:30, Kegiatan Gladi Kotor ini dilakukan di Lapangan SMPN 1 PASIRIAN.

Pelaksanaan ini hanya diikuti oleh kakak-kakak kita khususnya para kelas 9. Kegiatan ini juga dilaksanakan untuk merayakan HUT SMEPPASSA kita yang ke 45 tahun loh.

Pelaksanaan kegiatan Gladi Kotor ini sangat menyenangkan, karena kegiatan ini dipantau langsung oleh Ibu Guru kita Mom Sifreni Mira Yusiana. Beliau juga memberikan beberapa saran dan nasehat untuk kegiatan Gladi Kotor kali ini.

Terimakasih,

Wassalamu’alaikum warahamatullahi wabarokatuh

Penulis: Miftakhul Amanda Putri/9C

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

IMG-20230630-WA0000

Idul Adha di SMPN 01 PASIRIAN

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Haloo warga Smeppassa👋Kalian tau ga nii pada tanggal 29 Juni 2023 SMPN 01 PASIRIAN mengadakan sholat Idul Adha berjamaah dimasjid Roudlotut Tholibin yang tepatnya ada di dalam sekolah SMPN 01 PASIRIAN, yang ikut serta sholat berjamaah bukan hanya siswa siswi Smeppassa saja melainkan warga-warga sekitar sekolah yang turut serta. Sholat Idul Adha

Baca selengkapnya...
png_20230706_191356_0000

LARANGAN BERSUJUD MENGHAMPAR SEPERTI ANJING

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Hallo teman – teman👋Apa kabar kalian hari ini???Semoga kalian semua baik-baik saja yah dan selalu dalam ridho Allah SWT.Kali ini kita akan membahas tentang “Kesalahan Dalam Sholat Ketika Sujud”. “Larangan Menghampar Seperti Anjing”Lengan harus diangkat, tidak menempel pada lantai. Rasulullah Shalallahu alaihi wasallam memerintahkan untuk mengangkatnya dan tidak menempelkan lengan atau siku

Baca selengkapnya...
IMG-20230317-WA0016

Lomba HUT SMEPPASSA JAWARA

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Pada hari kamis tanggal 16 maret 2023 warga sekolah SMPN 1 PASIRIAN mengadakan acara HUT SMEPPASSA JAWARA . Acara pada hari kamis ini mengadakan 2 lomba yaitu : lomba menyanyi solo dan lomba menari . Sebelum acara lomba dimulai ada acara LAUNCHING BULLETIN SINARAN DAN BUKU ANTOLOGI PUISI SEKOLAH KE-5 . Kedua

Baca selengkapnya...
20230302_045932_0000

LINGKUNGAN YANG BERSIH AKAN MEMBUAT KITA HIDUP AMAN, NYAMAN, DAN TENTRAM

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh “Jangan menyepelekan kebersihan lingkungan . Itu adalah salah satu faktor penting penyebab terjaganya kesehatan dan menghindari penyakit di tengah masyarakat” Lingkungan yang bersih akan membuat kita hidup aman,nyaman,dan tentram . Ketika kita memperhatikan dan mengolah kawasan kumuh yang berada disuatu daerah , kita akan merasa tidak nyaman untuk memperhatikannya . Bukan hanya

Baca selengkapnya...
IMG_20230624_182221

PENERIMAAN RAPORT

Haii SMEPPASSA Bagaimana nih kabarnya setelah menerima raport? Pastinya senang ya dengan apa yang kalian tunggu-tunggu Penerimaan raport dilakukan secara langsung di sekolah pada hari Sabtu, 24 Juni 2023. Raport di bagi oleh setiap wali kelas masing-masing di dalam kelas. Melalui penerimaan raport ini, diharapkan para siswa siswi smeppassa jawara memahami kemampuan akademik yang dimiliki,

Baca selengkapnya...