DISIPLIN

 

[Salam Pramuka⚜️]

Kedisiplinan yang diterapkan dalam pramuka dapat melatih anak untuk meningkatkan rasa percaya diri, ketenangan jiwa, kepekaan serta kerja sama ketika menjalankan aktivita baik di sekolah dan di rumah.

 

Disiplin adalah suatu kondisi yang tercipta dan terbentuk melalui proses dari serangkaian perilaku yang menunjukkan nilai nilai ketaatan, kepatuhan, kesetiaan, keteraturan dan ketertiban. Jika sikap disiplin susah menyatu dengan dirinya, maka sikap atau perbuatan yang dilakukan tidak lagi dirasakan sebagai beban.

 

 

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

IMG_1656408690361-b7798fa7

LDK OSIS PERIODE 2022-2023

Pada tanggal 12 Januari 2023, SMP NEGERI 1 PASIRIAN telah di melaksanakan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) PENGURUS OSIS PERIODE 2022-2023, Kegiatan ini diikuti oleh Pengurus OSIS masa bakti 2021-2022, juga kepala sekolah, kesiswaan, serta pembina OSIS.  Program LDK ini adalah program tahunan yang wajib diikuti oleh Pengurus OSIS Karena dengan kegiatan LDK ini diharapkan tumbuh

Baca selengkapnya...

IDUL ADHA – SMP NEGERI 1 PASIRIAN

Assalamu’alaikum Haii SMEPPASSA Bagaimana nih kabarnya? Semoga sehat selalu ya   Oh iya, kemaren kamis 29 Juni 2023 SMEPPASSA Mengadakan sholat IDUL ADHA 1444 H, tepat pelaksanaan Di masjid ROUDLOTUTH THOLIBIN SMPN 1 PASIRIAN IMAM: USTADZ ISWAHYUDI, S.Pd.I. KHOTIB: Drs. ABUSAMAN, M.Pd  Isi khotbah: Tentang Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail Awalnya ketika Nabi Ibrahim masih

Baca selengkapnya...
IMG-20230409-WA0003

KHATAMAN AL-QUR’AN DAN BUKBER ( EDISI RAMADHAN )

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh      Hallo sobat smeppassa jawara , penasaran nggak sih ada kegiatan apa aja ya yang diadakan pada bulan ramadhan  oleh SMPN 1 PASIRIAN ???…      Pada kegiatan kali ini SMPN 1 PASIRIAN mengadakan kegiatan khataman qur’an pada bulan RAMADHAN , yang dilaksanakan pada hari sabtu , tanggal 8 april 2023

Baca selengkapnya...
IMG-20230624-WA0018

PENGURUS INTI REMAS PERIODE 2022/2023

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Apa kabar kalian semua?Semoga sehat dan selalu dalam ridho Allah SWT. REMAS adalah kepanjangan dari Remaja Masjid. Umumnya organisasi ini berada di tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA). Pada prinsipnya, siapapun bisa menjadi pengurus REMAS. Namun, karena menjadi pengurus REMAS memiliki beban tersendiri, maka terdapat seleksi untuk menentukan

Baca selengkapnya...
20230620_102526(0)

CLASSMEETING DAY 2

Halo SMEPPASSA! Classmeeting adalah kegiatan perlombaan yang dilakukan oleh antar kelas seusai dilaksanakannya ujian semester.Nah pada akhir semester tahun ini, SMEPPASSA mengadakan kegiatan classmeeting yang dilaksanakan pada tanggal 19, 20, 21 Juni 2023. Dan pada hari Selasa, tanggal 20 Juni 2023, SMEPPASSA melaksanakan kegiatan classmeeting hari ke-2. Pada kegiatan classmeeting kali ini SMEPPASSA mengadakan 4

Baca selengkapnya...