IMG_20230512_205919_708
CARA MENGURANGI DAMPAK CUACA PANAS

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

⛑️Interarma Caritas⛑️

Akhir – akhir ini wilayah Indonesia mengalami cuaca yang panas. Terkadang setelah cuaca yang begitu panas tidak lama akan terjadi hujan.

Bagaimana cara mengurangi dampak dari cuaca yang panas?

Berikut tips untuk mengurangi dampak dari cuaca yang panas 

1. Minum air yang banyak jangan menunggu haus. Sebaiknya kita minum air sebelum kita kehausan agar tidak terjadi dehidrasi.

2. Hindari mengkonsumsi minuman berkafein, minuman berenergi, alkohol, dan minuman manis. Karena alkohol mengandung sifat diuretik yang dapat menyebabkan hilangnya air dalam tubuh manusia, dan minuman manis malahan membuat kalian tidak akan merasakan segar tetapi akan merasakan haus setelahnya.

3. Hindari kontak dengan sinar matahari secara langsung, gunakan topi atau payung.

4. Memakai baju yang berbahan ringan dan longgar serta hindari menggunakan baju berwarna gelap agar tidak menyerap panas. Sebaiknya kalian tidak menggunakan warna baju seperti hitam.

5. Sebisa mungkin berada di dalam ruangan atau berteduh diantara jam 11 – 15 siang.

Terimakasih

#pmr_smeppassa

#didyouknow_pmr

Penulis:Nasdwa Syahdat Mawardah/7i

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

c517192d1ac21d9cce3dbec360da4a0e

Kesaktian Pancasila

•Arti kesaktian Pancasila kesaktian Pancasila adalah Hari besar nasional yang bukan hari libur yang diperingati setiap tanggal 1 Oktober. Penetapan tanggal 1 Oktober sebagai ini berdasarkan SK Nomor 153 Tahun 1967 yang diterbitkan Presiden Soeharto pada tanggal 27 September 1967.   Peringatan Hari Kesaktian Pancasila ini untuk mengenang gugurnya pahlawan revolusi dalam Gerakan 30 September

Baca selengkapnya...
Screenshot_20230414-152231

MALAM LAILATUL QODAR (EDISI RAMADHAN) – SMP NEGERI 1 PASIRIAN

Malam Lailatul Qadar adalah malam yang mustajab untuk kita berdoa karena pada malam tersebut Allah menurunkan Wahyu kitab suci Al Qur’an pada malam itu.Malam Lailatul Qadar bertepatan pada 10 hari terakhir pada bulan Ramadhan. Pada malam tersebut tidak diketahui pasti kapan malam tersebut terjadi akan tetapi, Rasullullah hanya memberi isyarat yaitu terjadi pada malam ganjil

Baca selengkapnya...
IMG-20230104-WA0016

MATIKAN ROKOKMU SEBELUM ROKOK MEMATIKANMU DAN ORANG LAIN

“Matikan rokokmu sekarang sebelum rokoke mematikanmu dan orang yang ada di sekitarmu” Berhentilah merokok sebelum rokok membuatmu menderita penyakit :   •Kangker paru-paru  •Jantung koroner  •Gangguan pernapasan  •Merusak gigi  •Dan masih banyak lainnya Merokok merupakan aktivitas yang berdampak merugikan bagi kesehatan individu, keluarga, masyarakat dan lingkungan, baik secara langsung maupun tidak langsung, sehingga perlu upaya pengendalian

Baca selengkapnya...
IMG20230516121814

PENTAS SENI THE KINGDOM OF UNITY dan HUT SMP NEGERI 01 PASIRIAN

Mulai hari Senin, 15 Mei 2023 sampai Rabu, 17 Mei 2023 kemarin, SMPN 1 Pasirian melaksanakan acara HUT-nya yang ke 45 tahun.      Ada banyak sekali lomba dan kegiatan menyenangkan yang diadakan, seperti lomba memasak, EXPO Literasi, bazaar makanan, dan yang paling membekas di hati seluruh siswa kelas 9 adalah Pentas Seni yang dilaksanakan

Baca selengkapnya...
20230715_080132

PRA MPLS TAHUN 2023

MPLS adalah kegiatan pertama masuk sekolah untuk pengenalan program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep pengenalan diri, dan pembinaan awal kultur sekolah. Tercatat ada 288 calon siswa yang dinyatakan diterima di SMP Negeri 1 Pasirian dan pada tanggal 15 Juli 2023 siswa yang dinyatakan diterima di SMP Negeri 1 Pasirian mengikuti kegiatan Pra

Baca selengkapnya...