A LITTLE ACT FOR THE ENVIRONMENT

Salah satu program dari English Volunteers Smeppasa adalah mengunggah kata-kata kutipan motivasi setiap hari Minggu, Selasa, dan Jum’at.

Kata-kata kutipan minggu ini memuat tema tentang kesadaran untuk menjadi lebih baik dan bijak pada lingkungan.

Kami berharap dengan tema yang kami bawa minggu ini, dapat membuat siswa-siswi lebih sadar untuk menjadi baik dan bijak pada lingkungan.

 

“The environment is no one’s property to destroy; it’s everyone’s responsibility to protect.”

ㅡ Mohith Agadi

“Lingkungan bukan milik siapa pun untuk dihancurkan; itu adalah tanggung jawab semua orang untuk melindunginya.”

ㅡ Mohith Agadi

 

“Earth provides enough to satisfy every man’s needs, but not every man’s greed.”

ㅡ Mahatma Gandhi

“Bumi menyediakan cukup untuk memenuhi kebutuhan setiap manusia, tetapi tidak untuk keserakahan setiap manusia.”

ㅡ Mahatma Gandhi

 

“If you are fearful of the destruction of the environment, then learn to quit being an environmental parasite.”

ㅡ Wendell Berry

“Jika kamu takut akan kerusakan lingkungan, maka belajarlah untuk berhenti menjadi parasit lingkungan.”

ㅡ Wendell Berry

 

Itulah beberapa kata-kata kutipan bertema tentang kesadaran untuk menjadi lebih baik dan bijak pada lingkungan.

Semoga bermanfaat dan, SALAM LITERASI!

 

Find us here :

IG : @evo_smeppassa

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

IMG_20230903_203950

PERAYAAN HUT RI DAY 2

Haii smeppassa Smeppassa jawara mengadakan kegiatan HUT RI day 2 dengan meriah lho.. smeppassa juga mengundang para ibu-ibu pengurus paguyuban agar ikut serta dalam perayaan kegiatan tersebut Sabtu, 2 September 2023 smeppassa jawara mengadakan kegiatan jalan santai yang diikuti oleh seluruh warga smeppassa dan perwakilan ibu-ibu paguyuban. Berawal dari pembukaan oleh bapak kepala sekolah yaitu

Baca selengkapnya...
IMG-20230619-WA0001

TIPS MENJAGA KESEHATAN GIGI DAN MULUT

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh ⛑️Interarma Caritas⛑️   Cara Mudah Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut 1. Jangan Sikat Gigi Terlalu Keras Salah satu tujuan sikat gigi adalah menghilangkan plak gigi. Namun, jikaterlalu keras, gesekannya dapat merobek gusi dan mengikis enamel gigi relatif tipis.    2. Sikat Gigi Sebelum Tidur Anda pasti tahu jika Anda dianjurkan untuk sikat

Baca selengkapnya...
png_20221222_183957_0000-b04ee458

BIJAKSANA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH

assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh “Dalam hidup semua hal datang sulit, tapi kebijaksanaan adalah yang paling sulit didapat.” setiap orang didalam hidupnya pasti memiliki masalah yang berbeda-beda, tetapi orang yang menyelesaikan semua masalahnya dengan cara yang bijaksana sangat minim. Kebanyakan seseorang menyelesaikannya dengan cara emosi, yang akan berakibat bukanya terselesaikan masalah tersebut tetapi malah membesarnya masalah tersebut.

Baca selengkapnya...

PERSAMI – SMP NEGERI 1 PASIRIAN

Assalamu’alaikum Warohmatulohi Wabarakatuh Haii SMEPPASSA👋🏻 Bagaimana nih kabarnya? Semoga senantiasa dalam keadaan sehat dan bahagia Oh ya, kemaren tanggal 23 – 24 September 2023 SMPN 1 PASIRIAN mengadakan PERSAMI ( Perkemahan Sabtu Minggu Kelas Vll ) 𝐏𝐄𝐑𝐋𝐄𝐍𝐆𝐊𝐀𝐏𝐀𝐍 𝐘𝐀𝐍𝐆 𝐃𝐈 𝐁𝐀𝐖𝐀𝐇 𝐎𝐋𝐄𝐇 𝐊𝐄𝐋𝐀𝐒 𝐕𝐥𝐥 𝐒𝐀𝐀𝐓 𝐌𝐄𝐋𝐀𝐊𝐒𝐀𝐍𝐀𝐊𝐀𝐍 𝐏𝐄𝐑𝐒𝐀𝐌𝐈: 1. Pramuka lengkap 2. Bantal (kecil kalau punya) 3.

Baca selengkapnya...
IMG_20230408_155742

KHATAMAN AL-QUR’AN DAN BUKA BERSAMA

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Saat hari Sabtu 08 April 2023 OSIS Smeppassa periode 2022/2023 mengadakan acara Khataman Al-Qur’an dan buka bersama. Para OSIS mengundang guru, anggota OSIS periode 2021/2022, remas dan para ketua ekskul Smeppassa, seperti PMR, DP, dan EVO. Acaranya sangat seru sekali.Pembawa acara untuk kali ini adalah Fatima Az – Zahra dan Kirana Salsa.Pada

Baca selengkapnya...